Kamis, 09 Juli 2015

Mata Uang Rupiah, Indonesia dan Mata Uang Dobra, Sao Tome



4. Rupiah, Indonesia
Mata Uang Rupiah, Indonesia
1 US$ = Rp 12.467


Ternyata, mata uang negara kita ini masuk dalam salah satu mata uang sampah di dunia. Menurut The Economist yang dikutip oleh The Richest, masalah Indonesia diantaranya adalah infrastruktur yang buruk, birokratis dan korupsi yang merajalela.


3. Dobra, Sao Tome
Mata Uang Dobra, Sao Tome
1 US$ = 19.985 dobra

Mungkin Anda bahkan belum mendengar sama sekali nama negara ini. Tempat ini merupakan surga kecil di lepas pantai Afrika. Masih minim infrastruktur, negara ini bertopang pada hasil produksi agraris.


Related Posts

Mata Uang Rupiah, Indonesia dan Mata Uang Dobra, Sao Tome
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.